The Wedding
We invited you to celebrate our wedding
Maha Suci Allah SWT yang telah menciptakan makhluk-NYA berpasang-pasangan.Ya Allah, Jika Engkau perkenankan putra-putri kami :
Maulidia Khaerunnisa
Putri Kedua dari
Bapak Sudarsa (Alm)
&
Ibu Eki Pertiwi
Sandi Riyadi
Putra Kedua dari
Bapak Warsim &
Ibu Kasiyah (Almh)
Untuk mengikuti Sunnah Rasul-Mu dalam rangka membentuk keluarga yang sakinah, mawaddah, & warahmah. maka ijinkanlah kami menikahkannya.
OUR SPECIAL
Wedding Event
Bertempat di :
Desa Pangkalan Blok Wetan
RT. 006 RW. 003
Kec Losarang - Indramayu
Rabu,
08 November 2023
10.00 WIB
Bertempat di :
Desa Pangkalan Blok Wetan
RT. 006 RW. 003
Kec Losarang - Indramayu
Rabu,
08 November 2023
10.00 WIB
s/d Selesai
WE'RE GETTING MARRIED
Countdown Timer
- 00Hari
- 00Jam
- 00Menit
- 00Detik
AMPLOP DIGITAL
a.n Maulidia Khaerunnisa
KIRIMKAN PESAN
Untuk Kedua Mempelai
“Semoga Allah menghimpun yang terserak dari keduanya, memberkati mereka berdua dan kiranya Allah meningkatkan kualitas keturunan mereka, menjadikannya pembuka pintu rahmat, sumber ilmu dan hikmah serta pemberi rasa aman bagi umat.”
(Doa Nabi Muhammad SAW, pada pernikahan putrinya
Fatimah Azzahra dengan Ali Bin Abi Thalib)
Kami Yang Berbahagia
Haha sedih campur bahagia ganyangka juga, lancar sampai hari H bro🤩 Bahagiaaa selalu kalian berdua😇
Lancar ampe hari H bos, berbahagialah kalian berdua😁
Samawa nisoll,, sakinah mawaddah warohmah yaa kalian langgeng selalu jodoh dunia akhira lancar lancar sampai hari H. Sedih campur bahagia bangetttt 🥰🥰
Masyaallah ciillll❤️❤️ happy wedding yaaaa❤️ lancar lancar sampe hari H yaaa sygkuuuuu🤗🤗
Samawa sakinah mawadah waradalah🤣 moga lancar jaya sampe Hari yang berbahagia cep